188BET - badminton, badminton indonesia, juara badminton, all england, pemain badminton, berita badminton, bulutangkis, pertandingan bulu tangkis, berita bulutangkis

Berita Bulutangkis, Ratchanok Intanon menjadikan All England 2017 sebagai ajang comeback usai cedera. Sekaligus sebagai ajang super series pertama Rexy Mainaky sebagai pelatih kepala Thailand. 188ASIA
Sebagai unggulan kelima Ratchanok langsung tampil pada babak pertama, Rabu (8/3/2017). Juara dunia 2013 itu akan menghadapi pemain Jepang Sayaka Sato pada babak pertama.
Di atas kertas, Ratchanok lebih diunggulkan untuk menang atas Sayaka yang kini ada di urutan 19 dunia itu. Selain peringkat yang lebih oke, Ratchanok yang akan berulang tahun ke-22 bulan April 2017 itu menang head to head 5-2 atas Sayaka. 188ASIA
Hanya saja Ratchanok tak mau jemawa. Sebab, All England menjadi turnamen pertamanya sejak pulih dari cedera lutut saat tampil di China Terbuka 2016 dan berlanjut dengan cedera tumit pada Super Series Master Final di Dubai.
"Saya mulai bisa berlatih seperti saat tak cedera pada lutut saya," kata Ratchanok seperti dikutip Bangkok Post.
Jika mampu mengatasi Sayaka, Ratchanok ditunggu pemenang antara pemain Hong Kong Cheung Ngan Yi dengan pemain Taiwan Hsu Ya Ching. 188ASIA
Lawan tangguh juga bakal menunggu Ratchanok pada babak perempatfinal. Adalah Carolina Marin yang paling dijagokan untuk lulus dari pool terdekat dan berpotensi menjadi lawan Ratchanok.
Berita Bulutangkis, "Kami sudah saling mengenal permainan masing-masing. Saya rasa saya memiliki kesempatan untuk mengalahkan dia," tutur Ratchanok.
"Saya berharap bisa meraih hasil-hasil bagus dan kembali ke papan atas tahun ini," imbuh dia.
Berita Bulutangkis, Senada dengan ratchanok, All England 2017 ini juga bakal menandai kerja Rexy pada turnamen super series bersama tim nasional Thailand. Rexy resmi bergabung dengan Thailand mulai 6 Januari 2017.
Sejauh ini para pemain Thailand memberikan respons positif terhadap kehadiran Rexy. Mantan pemain nomor satu dunia junior Kantaphon Wangcharoen memerikan respek terhadap Rexy. Menurut Kantaphon, Rexy adalah pelatih yang gampang diajak berdiskusi.
"Ini hasil yang bagus setelah sebulan bekerja sama dengan Misbun Sidek dan Rexy Mainaky. Fisik saya sangat bagus, berat badan turun beberapa kilo saat comeback," kata Kantaphon usai menjadi semifinalis the Princess Sirivannavari Thailand Masters 2017 di the Nimitbutr National Stadium pada bulan Februari ini seperti dikutip Nation.
"Apa yang penting buat saya adalah attitude saya berubah. Saya lebih sabar dan tak terburu-buru dan buang-buang tenaga seperti sebelumnya," ungkap dia.
Namun, Rexy tak akan mendampingi Ratchanok secara langsung. "Kan ada pelatihnya masing-masing, termasuk Ratchanok," tutur Rexy.
Menarik menunggu penampilan Ratchanok lagi dan Rexy yang berbendera Thailand.
Tags : badminton, badminton indonesia, juara badminton, all england, pemain badminton, berita badminton, bulutangkis, pertandingan bulu tangkis, berita bulutangkis

Berita Bulutangkis, Ratchanok Intanon menjadikan All England 2017 sebagai ajang comeback usai cedera. Sekaligus sebagai ajang super series pertama Rexy Mainaky sebagai pelatih kepala Thailand. 188ASIA
Sebagai unggulan kelima Ratchanok langsung tampil pada babak pertama, Rabu (8/3/2017). Juara dunia 2013 itu akan menghadapi pemain Jepang Sayaka Sato pada babak pertama.
Di atas kertas, Ratchanok lebih diunggulkan untuk menang atas Sayaka yang kini ada di urutan 19 dunia itu. Selain peringkat yang lebih oke, Ratchanok yang akan berulang tahun ke-22 bulan April 2017 itu menang head to head 5-2 atas Sayaka. 188ASIA
Hanya saja Ratchanok tak mau jemawa. Sebab, All England menjadi turnamen pertamanya sejak pulih dari cedera lutut saat tampil di China Terbuka 2016 dan berlanjut dengan cedera tumit pada Super Series Master Final di Dubai.
"Saya mulai bisa berlatih seperti saat tak cedera pada lutut saya," kata Ratchanok seperti dikutip Bangkok Post.
Jika mampu mengatasi Sayaka, Ratchanok ditunggu pemenang antara pemain Hong Kong Cheung Ngan Yi dengan pemain Taiwan Hsu Ya Ching. 188ASIA
Lawan tangguh juga bakal menunggu Ratchanok pada babak perempatfinal. Adalah Carolina Marin yang paling dijagokan untuk lulus dari pool terdekat dan berpotensi menjadi lawan Ratchanok.
Berita Bulutangkis, "Kami sudah saling mengenal permainan masing-masing. Saya rasa saya memiliki kesempatan untuk mengalahkan dia," tutur Ratchanok.
"Saya berharap bisa meraih hasil-hasil bagus dan kembali ke papan atas tahun ini," imbuh dia.
Berita Bulutangkis, Senada dengan ratchanok, All England 2017 ini juga bakal menandai kerja Rexy pada turnamen super series bersama tim nasional Thailand. Rexy resmi bergabung dengan Thailand mulai 6 Januari 2017.
Sejauh ini para pemain Thailand memberikan respons positif terhadap kehadiran Rexy. Mantan pemain nomor satu dunia junior Kantaphon Wangcharoen memerikan respek terhadap Rexy. Menurut Kantaphon, Rexy adalah pelatih yang gampang diajak berdiskusi.
"Ini hasil yang bagus setelah sebulan bekerja sama dengan Misbun Sidek dan Rexy Mainaky. Fisik saya sangat bagus, berat badan turun beberapa kilo saat comeback," kata Kantaphon usai menjadi semifinalis the Princess Sirivannavari Thailand Masters 2017 di the Nimitbutr National Stadium pada bulan Februari ini seperti dikutip Nation.
"Apa yang penting buat saya adalah attitude saya berubah. Saya lebih sabar dan tak terburu-buru dan buang-buang tenaga seperti sebelumnya," ungkap dia.
Namun, Rexy tak akan mendampingi Ratchanok secara langsung. "Kan ada pelatihnya masing-masing, termasuk Ratchanok," tutur Rexy.
Menarik menunggu penampilan Ratchanok lagi dan Rexy yang berbendera Thailand.
Tags : badminton, badminton indonesia, juara badminton, all england, pemain badminton, berita badminton, bulutangkis, pertandingan bulu tangkis, berita bulutangkis
Berita Bulutangkis, All England 2017 sebagai Turnamen Pertama Rexy Bersama Ratchanok, 188ASIA
4/
5
Oleh
Tips Jitu
