Wednesday, February 1, 2017

Berita Bulutangkis, Bela Berkat Abadi, Hendra Setiawan Menanti Tandemnya, 188ASIA

188BET - badminton, badminton indonesia, juara badminton, all england, pemain badminton, berita badminton, bulutangkis, pertandingan bulu tangkis, berita bulutangkis

Bela Berkat Abadi, Hendra Setiawan Menanti Tandemnya



Berita Bulutangkis, Hendra Setiawan berganti klub di ajang Djarum Superliga Badminton 2017. Ia akan bermain di bawah bendera Berkat Abadi bersama deretan pemain senior bulutangkis. 188ASIA

Sebelum bergabung dengan Berkat Abadi, Hendra tercatat sebagai pemain Jaya Raya Jakarta sejak lama. Absennya klub asal Jakarta tahun ini membuat dirinya berganti klub. 
188ASIA

Namun, Berkat Abadi terhitung sebagai klub yang masih muda di ajang ini. Keikutsertaan perdana mereka langsung ditandai dengan muncul sebagai klub unggulan pertama di Grup B putra dan Grup C putri. 
188ASIA

Di Berkat Abadi nantinya Hendra akan saling bahu membahu bersama Tanongsak Saensomboonsuk (Thailand), Tan Boon Heong (Malaysia), Tommy Sugiarto, Sony Dwi Kuncoro, Markis Kido, dan Angga Pratama dalam menahan laju PB. Djarum Kudus, Sports Affairs, Tricky Panders, dan Granular di Grup B. 
188ASIA

"Yang paling mengganjal atau cukup berat itu mungkin PB Djarum," ujar Hendra saat dimintai komentar tentang peluang Berkat Abadi di Djarum Superliga Badminton 2017.

Berita Bulutangkis, Keputusan Hendra memilih pinangan Berkat Abadi ternyata didasari banyaknya pemain senior. Bahkan, ia bisa kembali reuni dengan Markis Kido, yang sempat jadi pasangannya ketika di Jaya Raya dan juga pelatnas.

"Tidak kenapa-kenapa juga saya milih ke sana (Berkat Abadi), lagi ingin ke sana saja. Terus di sana juga banyak pemain senior jadi pasti ramai semuanya," ujar pebulutangkis 32 tahun itu.

"Untuk pasangan nantinya tergantung pelatih. Belum tentu juga sama Markis Kido ataupun lainnya," tandasnya.


Tags : badminton, badminton indonesia, juara badminton, all england, pemain badminton, berita badminton, bulutangkis, pertandingan bulu tangkis, berita bulutangkis

Related Posts

Berita Bulutangkis, Bela Berkat Abadi, Hendra Setiawan Menanti Tandemnya, 188ASIA
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Like the post above? Please subscribe to the latest posts directly via email.