Wednesday, September 21, 2016

Berita bulutangkis, Duet Hendra/Ahsan Nyaris Tersingkir, 188ASIA

188BET - badminton, badminton indonesia, juara badminton, all england, pemain badminton, berita badminton, bulutangkis, pertandingan bulu tangkis, berita bulutangkis

Image result for Hendra/Ahsan












Berita Bulutangkis, Duet ganda putra Indonesia, Hendra Setiawan/ Mohammad Ahsan dipaksa nyaris tersingkir di babak pertama Japan Open 2016. Hendra/Ahsan harus bertarung keras melawan ganda Inggris, Peter Briggs/Tom Wolfenden dalam laga tiga game. 188ASIA

Tiket babak dua akhirnya menjadi milik Hendra/Ahsan setelah merebut kemenangan atas Briggs/Wolfenden dengan skor 25-27, 21-13 dan 24-22 hari Rabu (20/9) kemarin di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Tokyo, Jepang. 
188ASIA

“Hari ini kendalanya karena belum pas aja feeling di lapangan. Sama pasangan Inggris ini juga lumayan bagus permainannya,” kata Hendra di situs resmi PBSI. 
188ASIA

Menghadapi duet Inggris di babak pertama kemarin merupakan laga berat. Hendra/Ahsan harus mengakui keunggulan lawan 25-27. Game kedua berhasil direbut Hendra/Ahsan 21-13 untuk membuka kesempatan merebut kemenangan. 
188ASIA

Berita bulutangkis, Game ketiga berlangsung menegangkan seperti di game pertama. Briggs/Wolfenden memimpin di awal game penentu, 5-2. Hendra/Ahsan kemudian membalikkan keadaan dengan merebut angka 18-13. Meski sempat dikejar lagi, pasangan Indonesia unggulan dua tersebut akhirnya menang 24-22. 
Berita bulutangkis, Melaju ke babak dua, Hendra/Ahsan akan berhadapan dengan ganda Taiwan, Cheng Hung Ling/Wang Chi Lin yang menyingkirkan ganda Korea Selatan, Chung Eui Seok/ Kim Dukyoung dengan rubber game 21-18, 15-21 dan 21-10. Tercatat Hendra/Ahsan baru sekali bertemu dengan Chen/Wang di French Open 2015, kala itu Hendra/Ahsan menang dengan 21-12 dan 21-19. 

“Kami pernah bertemu sekali, sebelumnya. Buat besok kami akan diskusi dulu dengan pelatih, mengenai strategi,” kata Hendra lagi. 
Berita bulutangkis, Kemenangan Hendra/Ahsan di turnamen berhadiah total 300.000 dolar Amerika ini, memastikan mereka menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang masih bertahan. 

Dua wakil Indonesia lainnya yang bertarung di nomor tunggal putra, Tommy Sugiarto dan Sony Dwi Kuncoro harus tersingkir lebih awal di babak pertama. 

Tommy takluk di tangan wakil Tiongkok, Shi Yuqi, dua game langsung 15-21 dan 7-21. Sedangkan Sony tak berhasil mengalahkan wakil India, Ajay Jayaram dalam laga dua game 19-21 dan 21-23. 

Sedikitnya wakil Indonesia bertarung di Tokyo kali ini disebabkan pebulutangkis Indonesia sedang mengikuti PON XII Jawa Barat 2016. 


Tags : badminton, badminton indonesia, juara badminton, all england, pemain badminton, berita badminton, bulutangkis, pertandingan bulu tangkis, berita bulutangkis

Related Posts

Berita bulutangkis, Duet Hendra/Ahsan Nyaris Tersingkir, 188ASIA
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Like the post above? Please subscribe to the latest posts directly via email.