Thursday, March 10, 2016

Berita Bulutangkis, Beberapa Unggulan Tak Temui Hambatan di Babak Kedua All England, 188ASIA

188BET - badminton, badminton indonesia, juara badminton, all england, pemain badminton, berita badminton, bulutangkis, pertandingan bulu tangkis, berita bulutangkis





Ratchanok Intanon (Thailand) mulus melaju ke babak perempat final All England Superseries Premier 2016 setelah kalahkan wakil Jepang, Akane Yamaguchi. Intanon yang tampil apik dan cukup tenang berhasil menguasai seluruh jalannya pertandingan semalam, sementara Akane tampak bermain tidak dalam perfomanya, Intanon berhasil tundukan Akane 21-9 21-13 dalam tempo waktu kurang dari 35 menit. 188ASIA
Di nomor tunggal putra, pemain favorit untuk bisa kembali menjuari All England, Lin Dan (China) harus jalani pertandingan dalam 3 game dilaga babak kedua, Lin Dan menang 20-22 21-6 21-8 dari Sho Sasaki wakil dari Jepang dan berhak melaju ke perempat final. Perjalanan menuju perempat final juga diraih dengan mudah oleh unggulan 1 ganda campuran, Zhang Nan/Zhao Yunlei, pasangan nomor wahid ini tak dapat hambatan berarti dari pasangan Thailand, Bodin Issara/Savitree Amitrapai 21-13 21-14.

Sementara wakil pertama Indonesia yang berhasil tapakkan kaki di perempat final yaitu, Praveen Jordan/Debby Susanto unggulan 8, bermain kurang baik di game pertama membuat mereka harus kehilangan game tersebut, namun Praveen/Debby berhasil membalikan keadaan dan menang atas pasangan Jepang, Kenta Kazuno/Ayane Kurihara, 13-21 21-14 21-18.


Tags : badminton, badminton indonesia, juara badminton, all england, pemain badminton, berita badminton, bulutangkis, pertandingan bulu tangkis, berita bulutangkis


Related Posts

Berita Bulutangkis, Beberapa Unggulan Tak Temui Hambatan di Babak Kedua All England, 188ASIA
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Like the post above? Please subscribe to the latest posts directly via email.